Disdikbud Pamekasan Diminta Tak Berpangku Tangan terkait Penyegelan SDN Rekkerek
PAMEKASAN.NET – Dewan Pendidikan meminta Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Pamekasan tidak berpangku tangan terkait kasus penyegelan Sekolah Dasar Negeri (SDN) Rekkerek 4, Kecamatan Palengaan yang disegel oleh pemilik lahan dan kegiatan belajar mengajar di sekolah tersebut kini terganggu. Ketua…